-
Solusi Rasulullah untuk Menyelesaikan Persoalan Kemiskinan
Kemiskinan menjadi sebuah persoalan yang selalu ada di setiap era. Tentu banyak faktor yang menyebabkannya. Mulai dari sikap malas bekerja hingga ‘tidak mampu’ bekerja karena suatu hal tertentu seperti tidak memiliki keahlian, tidak punya daya, dan lain sebagainya. Bahkan, ada juga ‘kekuatan’ yang membuatnya menjadi miskin atau dimiskinkan secara struktural. “Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu…